- APA YANG DIMAKSUD DENGAN PERANGKAT KEBIJAKAN FISKAL DISKRESIONER?
- JELASKAN 3 STABILISATOR UTAMA KEBIJAKAN FISKAL OTOMATIK.
- APA YANG MENYEBABKAN TIDAK MERATANYA SEBARAN DISTRIBUSI PENDAPATAN?
JAWABAN :
1. Kebijakan fiskal diskresioner adalah
kebijakan fiskal yang di gunakan maslah makro ekonomi seperti : pengamgguran,
inflasi atau tingkat pertumbuhan yang lambat. Pada hakekatnya diskresioner
dapat di bedakan dalam tiga bentuk sekaligus alat untuk menjalankan kebijakan :
v Membuat perubahan-perubahan
keatas pengeluarannya,
v Membuat perubahan-perubahan
ke atas pajak yang di pungutnya,
v Secara serentak membuat
perubah dalam pengeluaran pemerintah dan sistem pemumungutan pajak.
2 Penstabilan
Otomatik : dalam setiap perekonomian terdapat beberapa jenis pendapatan dan
pengeluaran pemerintah yang akan secara otomatik menciptakan kenstabilan yang
lebih tinggi kepada kegiatan ekonomi. Pendapatan dan pengeluaran
yang mempunyai sifat seperti itu dinamakan Penstabil Otomatik. Apabila kegiatan
ekonomi mengalami kemunduran., ia akan mengurangi keseriusan dari kemunduruan
ekonomi yang terjadi. Sebaliknya, apabila kegiatan ekonomi mengalami
perkembangan, ia akan mengurangi kecepatan perkembangan tersebut. Jenis – jenis
penstabil otomatis yang utama adalah :
a. Pajak
Proporsional dan Pajak Progresif
b. Ansuransi
Pengganguran
c. Kebijakan
Harga Minimum
3. sebab-sebab tidak meratanya sebaran
distribusi pendapatan yaitu pertumbuhan ekonomi, pertumbuhan penduduk,
perkembangan kota desa, dan sistem pemerintahan yang bersifat
plutokratis.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar